Keluh Pedagang Mainan, Omzet Turun karena Tak Kuasa Lawan Pasar Online
Atep Dhani (31) sedang melayani pembeli di kawasan Kebayoran Baru, Selasa (21/1/2025). Kompas.com

Keluh Pedagang Mainan, Omzet Turun karena Tak Kuasa Lawan Pasar Online

Kompas.com
Tanggal Tayang
Rabu - 22/01/2025
Penulis
I Putu Gede Rama Paramahamsa
Editor
I Putu Gede Rama Paramahamsa

JAKARTA, KOMPAS.com - Deni (32), pedagang mainan anak mengeluhkan turunnya omzet penjualan beberapa waktu terakhir. Menurut Deni, hal itu karena ia harus bersaing dengan pedagang online.

Deni sendiri telah berdagang mainan sejak usia 10 tahunan atau mulai tahun 2003. Dahulu, kata Deni, pendapatannya lebih baik dibandingkan sekarang.
Baca Selengkapnya

Artikel Terkait

Close Ads X