JAKARTA, KOMPAS.com - Deni (32), pedagang mainan anak mengeluhkan turunnya omzet penjualan beberapa waktu terakhir. Menurut Deni, hal itu karena ia harus bersaing dengan pedagang online.
Deni sendiri telah berdagang mainan sejak usia 10 tahunan atau mulai tahun 2003. Dahulu, kata Deni, pendapatannya lebih baik dibandingkan sekarang.
Baca Selengkapnya